Gelandang Man Utd Paul Pogba Selangkah Lagi Selesaikan Kembalinya ke Juventus
CakrawalaRafflesia – Paul Pogba di ambang kembalinya ke klub lamanya Juventus saat agennya akan bertemu dengan pihak klub hari ini untuk menuntaskan negoisasi kembalinya ke Turin secara bebas transfer di musim panas ini. Kontrak gelandang internasional Prancis di Manchester United berakhir pada 30 Juni 2022 mendatang dan pihak Premier League telah merilis pernyataan keluarnya pemain … Baca Selengkapnya